SELAMAT DATANG DI BLOGKU

Selamat datang di Blogku ini...............................
Dengan adanya blog ini saya hanya ingin menjalin tali silaturahim dengan siapapun tanpa pandang Ras,Agama,Suku,dan Golongan....marilah kita jadikan Blog sebagai sarana untuk "Toleransi dan Perdamaian"

jam

Jakarta

Jumat, 25 Maret 2011

5 DASAR

Majunya sebuah peradaban yang abadi di awali 5 langkah konkrit:
(1) Pemahaman keterikatan. Sebuah bangsa besar dengan peradaban yang kuat dan punya umur panjang,... pasti membina warga negaranya dengan pemahaman ini, kalau zaman sekarang itu namanya pemahaman patriotisme sebagai warga negara, kalo negara maju itu memakai WaMil sebagai sarana pemahaman ini. Kalo dalam bahasa alquran itu namanya Binayatul Aqidah....
(2) Pemahaman dan Pengamanan Daerah kekuasaan(Teritorial), Bangsa besar manapun di dunia ini pasti memberikan pemahaman tentang ini kepada Warga Negaranya... dalam hal ini dulu kita diajari pelajaran Wawasan Wiyata Mandala.. dalam hal ini pula Nabi pernah menyebutkan bahwa Cinta Tanah air itu ciri2 orang beriman... kalo dalam bahasa alquran itu namanya Binayah Aldzorfiyyah.
(3) Pembinaan dan Doktrin Aparat Negara... dinegara dengan peradaban yang maju dan berumur panjang, langkah ini di laksanakan dengan sangat tersystem. di kekaisaran China, Turki, byzantium.. bahkan di kekhilafahan awal islam. disebut dengan Binayatul Masuliyyah....
(4) Modal.. jangankan berbicara negara, personal kita saja pasti membutuhkan dana atau modal untuk menjadikan diri kita eksis di tempat dan jamannya. Bagaimana Gold, Glory dan Gospelnya Belanda sampai melanglang buana untuk menjadikan negaranya eksis di dunia... dan banyak negara berperadaban tinggi menyadari akan hal ini. Malah dalam perjalanan system diawal islam, Muhammad SAW sampai membakar rumah orang kaya yang tidak mau berinfak, karena nabi memberikan pemahaman berharga bahwa orang yang tidak meberikan modalnya kepada negaranya sama dengan menghancurkan sendi2 perekonomian negaranya... maka tercetuslah ide Binayatul Maaliyah... dan Quran memberikan definisi 12 mata airnya untuk menopang teori itu. (al a'raf:160). Dan yang terakhir
(5) Komunikasi Dan Transportasi yang memadai, peradaban yang maju adalah peradaban yang punya dua alat itu. Negara mana yang menguasai dua ini maka berjayalah mereka. dalam islam disebut sebagai Binayatul Shilah Wamuasholah...
Bangunlah jiwanya
Bangunlah badannya
Hiduplah Indonesia Raya..
Thx
sumber:By MIM